Berita Terbaru
Loading...
Rabu, 09 November 2011

Prasetyo Budi Handoko Atlet Taekwondo Putra Terbaik Nomor Poomsae Kejuaraan Nasional


PRASETYO BUDI HANDOKO berhasil meraih predikat Atlet Putra Terbaik Nomor Poomsae Pada Kejuaraan taekwondo Nasional kategori Junior Kyorugi dan Poomsae di Indonesia yang diselenggarakan pada Tanggal 27 dan 28 September 2011.

Rekoris : PRASETYO BUDI HANDOKO

Alumnus MTsN 1 Semarang itu mengaku tak pernah melupakan untuk berdoa dalam mengawali kegiatan termasuk dalam pertandingan. Dia percaya dengan kekuatan doa itu dia akan mendapat barokah dan keberhasilan.

predikat atlet terbaik tersebut berhasil diraih prasetyo budi handoko pada kejuaraan taekwondo nasional yang di adakan di Tennis Indoor Senayan Jakarta Tanggal 27 dan 28 September 2011. dalam kejuaraan tersebut diikuti oleh 400 Taekwondoin dari 26 Pengurus Provinsi Taekwondo Indonesia. Kejurnas Taekwondo Junior Tersebut adalah Kejurnas Taekwondo Junior Pertama Yang Menyelenggarakan Nomor Poomsae yang diselenggarakan PBTI di Indonesia.

atas keberhasilannya tersebut maka prestasi Prasetyo budi handoyo berhasil masuk dalam rekor MURTI (Museum Rekor Dunia Taekwondo Indonesia) dengan nomor rekor (No.212/R.MURTI/X/2011)

0 komentar:

Posting Komentar