Berita Terbaru
Loading...
Rabu, 22 Februari 2012

Manfaat dan Tujuan Latihan Push-Up.

Manfaat dan Tujuan Latihan Push-Up.

salah satu mamfaat latihan dasar push-up adalah untuk melatih semua bidang dada, triceps dan punggung belakang Anda.

untuk pemula Tips jika ingin berlatih push-up yang benar yaitu Praktik selama tiga set dengan masing-masing terdiri dari 10 sampai 15 kali pengulangan (tergantung kekuatan fisik Anda).

jika anda sudah sering melakukan tips diatas untuk selanjutnya bisa tingkatkan porsinya sedikit demi sedikit setelah Anda gunakan pada gerakan Anda. jika gerakan push-up anda semakin mudah maka cobalah untuk mengangkat kaki Anda dari kursi untuk menaikkan daya tahan Anda.

di taekwondo latihan push-up sangat berguna untuk melatih kekuatan tangan serta pukulan, dan juga melatih kekuatan/power tangkisan. jika sering melakukan latihan push-up secara teratur maka pukulan dan tangkisan akan terlihat kuat serta power pukulan maupun tangkisan yang dihasilkan akan semakin bagus.

0 komentar:

Posting Komentar