Hasil Perolehan Medali di Kejurnas Taekwondo Yunior 2011
Hasil perolehan medali di kejurnas taekwondo yunior team dari jateng keluar sebagai juara umum 1 dengan perolehan 7 medali emas, 4 medali perak ,dan 4 medali perunggu = dengan total perolehan 15 medali. sedang team dari jabar menduduki posisi juara umu 2 dengan perolehan 3 medali emas, 2 medali perak,dan 2 medali perunggu dengan total perolehan 7 medali. sedang juara umum 3 berhasil disabet oleh team kontingen Aceh dengan perolehan 3 medali emas, 1 medali perak,dan 1 medali perunggu total 5 medali.
sedangkan untuk kategori juara umum pomsae berhasil direbut oleh jawa tengah dengan menyapu bersih seluruh medali emas ( 5 medali emas ).Kejuaraan berlangsung Selasa hingga Rabu (28/9/) malam, di Tennis Indoor, Senayan, Jakarta.
Hasil Perolehan Medali di Kejurnas Yunior 2011, Jakarta.
(Kategori Kyorugi)
1. Jateng = 7, 4, 4 = 15 medali
2. Jabar = 3, 2, 2 = 7 medali
3. Aceh = 3, 1, 1 = 5 medali
4. Riau = 1, 3, 2 = 6 medali
5. Kaltim = 1, 2, 3 = 6 medali
6. Banten = 1, 2, 1 = 4 medali
7. DKI = 1, 1, 8 = 10 medali
8. Jatim = 1, 0, 4 = 5 medali
9. Bali = 1, 0, 2 = 3 medali
10. Papua Barat = 1, 0, 0 = 1 medali
11. DIY = 0, 2, 3 = 5 medali
12. Sumsel = 0, 1, 3 = 4 medali
13. Kalbar = 0, 1, 1 = 2 medali
14. Babel = 0, 1, 1 = 2 medali
15. Bengkulu = 0, 0, 1 = 1 medali
16. Lampung = 0, 0, 1 = 1 medali
17. NTB = 0, 0, 1 = 1 medali
18. Papua = 0, 0, 1 = 1 m
(Kategori Poomsae)
1. Jateng = 5, 0, 0 = 5 medali
2. Jabar = 0, 4, 1 = 5 medali
3. DIY = 0, 1, 3 = 4 medali
4. Jatim = 0, 0, 1 = 1 medali
5. DKI = 0, 0, 1 = 1 medali
semangat para taekwondo dki tak pernah bergenti terus membara.
BalasHapusmotivasi poomsae dki adalah lebih baik mandi keringat sekarang dari pada mandi air mata nanti.
semangat dki jakarta